4 Tips Mendesain Dapur Minimalis Sederhana – Rumah
zaman sekarang identik memiliki rumah dengan desain minimalis, dengan
harga rumah yang kiat naik, maka banyak orang yang mencari rumah dengan
luas yang minim, sehingga berpengaruh terhadap desain dapur. Dapur harus
disesuaikan dengan luas tanah yang terbatas.
Dapur Minimalis Sederhana Namun Cozy
Dapur
dengan ukuran kecil akan memberikan kenyamanan dan efisiensi penggunaan
lahan, selain itu dapur minimalis juga akan terasa lebih luas dan
hangat jika berkonsep open plan, open plan adalah konsep dapur yang
gabung dengan ruang makan.
Dengan konsep seperti ini dapur bukan
hanya untuk tempat masak, tapi juga untuk tempat makan dimana di tempat
inilah setiap hari Anda bisa berinteraksi dengan keluarga Anda, makanan
pun akan terasa lebih lezat dan istimewa dengan kehadiran keluarga.
Mungkin
saat ini Anda sedang mencari inspirasi untuk mendesain dapur yang
minimalis, sebenarnya untuk mendesain dapur yang minimalis tidaklah
sulit, Anda bisa medapatkan informasi terkait dapur minimalis di
internet, di sinilah Anda bisa mendapatkan informasi apa saja terkati
website arsitektur yang biasanya juga membahas masalah daput. Anda bisa
mendapatkan trik agar dapur minimalis terlihat besar dan sebagainya.
Ada
beberapa trik lain yang bisa Anda terapkan, misalnya dengan memainkan
warna cat tembok agar ruangan dapur terlihat lebih besar dan segar atau
pemilihan furnitur yang tepat. Berikut adalah beberapa tips mendesain
dapur minimalis sederhana.
Inilah Tips Mendesain Dapur Minimalis
Warna cat dinding cerah
Untuk
mendapatkan kesan dapur yang luas atau lega, pilih warna cat yang cerah
yang seragam dengan bagian plafon atau langit-langit rumah, lantai
serta dinding rumah Anda. Warna cat yang tepat yang bisa Anda pilih
adalah warna krem, hijau muda serta putih merupakan warna yang tepat
yang bisa meberikan ilusi ruangan terlihat lebih besar.
Perhatikan sirkulasi udara dan cahaya
Anda
juga wajib memperhatikan faktor cahaya yang akan membuat ruangan dapur
Anda menjadi lebih lega, Anda bisa memberikan celah untuk cahaya di atas
lemari dapur. Anda juga harus memberikan ventilasi untuk dapur agar
sirkulasi udara lancar.
Gunakan Furnitur compact dan fungsional
Anda
harus membeli furniture yang cocok dengan desain ruangan dapur Anda,
Anda bisa mencoba memburu kitchen sit yang sesuai dengan kondisi dapur
minimalis Anda.
Gunakan peralatan dapur secara proporsional
Selain
memperhatikan furniture, Anda juga harus memperhatikan perlengkapan
dapur lainnya seperti perabotan rumah tangga, Anda harus memperhatikan
penempatan perabotan tersebut agar dapur Anda tetap terlihat lega,
misalnya adalah dengan menggantung wajan dan panci agar lemari menjadi
lebih banyak ruang untuk perbotan lain.
Baca juga : Penyebab Utama Kecelakaan Kerja
Demikian 4 Tips Mendesain
Dapur Minimalis Sederhana, Mudah-mudahan bermanfaat untuk Anda yang akan
membangun rumah atau merenovasi rumah idaman Anda. Jangan lupa untuk mempercayakan bagunan Anda kepada jasa konstruksi berkualitas dan terpercaya.
Salam Membangun - Kontraktor Baja
Tidak ada komentar:
Posting Komentar